Kekurangan & Kelebihan Bahan Kulit Sofa,Sintetis,Oscar

Biopolish-Sofa Kulit Oscar merupakan bahan sofa
kulit sintetis yang paling banyak di gemari. Dibandingkan dengan sofa kulit asli yang mahal harganya, sofa bahan Oscar ini menjadi alternative yang tepat bagi anda yang menginginkan interior yang elegan dan tetap ekonomis. Walaupun  harganya lebih terjangkau bukan berarti sofa  bahan Oscar tidak berkualitas.

Walaupaun terlihat lebih kuat, namun sayangnya sofa kulit bahan oscar ini memiliki kekurangan yang cukup siginifikan dibandingkan dengan bahan kulit asli. Nah apa saja kelebihan dan kekurangan sofa dengan bahan kulit oscar ini.

Kelebihan Sofa Kulit Bahan  Oscar









Bahan Sofa Oscar memiliki banyak kelebihan  selain harganya yang terjangkau diantaranya adalah  tersedia dalam berbagai pilihan warna, desain yang lebih beragam dan dinamis, daya tahan yang  lama serta secara fisik tampilan bahan  Oscar sangat mirip dengan kualitasnya bahan kulit asli. Tak hanya sebagai  pelapis sofa, bahan  Oscar juga bisa digunakan sebagai pelapis kursi makan bahkan kursi kantor.

Bahan Oscar  karena memiki tekstur sangat mirip dengan bahan kulit asli sehingga membuat banyak orang yang menyukainya untuk menjai alternative pengganti bahan kulit asli. Bahan Oscar memiliki pilihan warna yang sangat beragam sehingga bagus untuk dibuat menjadi sofa dengan berbagai macam desain yang menarik.  Tak hanya itu sofa kulit Oscar juga sangat mudah perawatanya. Sofa ini tidak begitu rentan dengan air layaknya sofa kulit asli sehingga lebih mudah diberishkan.

Kekurangan Bahan Sofa Kulit Oscar Yang Harus Anda Perhatikan

Sofa kulit oscar memang terkenal karena kekkuatan dan daya tahannya. Namun dibalik itu semua, bahan sofa yang satu ini memilki kekurangan yang harus anda cermati dengan baik. Kekurangan ini karena bisa saja membuat sofa oscar yang anda miliki tidak bisa bertahan lama di ruangan tersebut.

BERIKUT INI KEKURANGAN BAHAN KULIT OSCAR SEBAGAI SOFA:

Bahan kulit oscar umumnya aan terasa panas jika di duduki dalam jangka waktu yang lamaBahan oscar sangat rentan terhadap paparan sinar matahari. Sehingga jika sering terkena sinar matahari ketika di ruang tamu atau jika anda tidak cermat meletakkan sofa kulit oscar tersebut maka sofa akan mudah pecah pecah dan retak retakBiasanya jika menggunakan model yang banyak lekukakanya jenis bahan kulit yang satu ini akan mudah berkerutKekurangan utama dari bahan kulit sofa oscar adalah bahan ini cepat dan mudah retak

Mengingat kekurangan yang signifikan dari sofa kulit oscar, langkah yang paling tepat adalah dengan rajin merawatnya. Caranya dengan menggunakan pelembab atau lotion yang berbahan alami sehingga mampu melebabkan sofa oscar. Sehingga sofa tidak mudah kering baik oleh karena usia ataupun karena paparan sinar matahari. nah baca artikel dibawah ini untuk mendapatkan tips melembutkan dan melembabkan sofa kulit oscar agar tidak mudah retak atau pecah.

Tips Melenturkan Sofa Kulit Oscar Agar Tidak Mudah Retak Atau Pecah

Sofa kulit Oscar memang bisa menjadi alternative dari sofa kulit asli , namun sayangnya sofa kulit Oscar ini tidak bisa menyerap panas matahari sehingga permukaan kulitnya sangat mudah untuk retak dan pecah. Guna mengatasi kelemahan  bahan Oscar  ini, anda harus melakukan perawatan yang intensif sehingga sofa kesayangan anda tidak mudah retak.

Merawat sofa kulit Oscar agar tidak mudah retak atau pecah dilakukan dengan rutin menggunakan biopolish leather care. kandungan bahan bahan alami seperti beeswax , linseed oil dan vegetable oil lainya mampu melindungi  bahan Oscar dari paparan sinar matahari yang merusak. Linseed oil sangat kaya vitamin e yang mampu menangkal serangan sinar UV yang merusak permukaan kulit sofa. Tak hanya itu kandungan beeswax pada biopolish leather care juga bisa membuat  bahan Oscar menjadi lentur dan tidak kaku. Berbagai kandungan yang ada pada biopolish leather care dapat menjaga, merawat dan melindungi bahan Oscar sehingga tetap awet dan tahan lama.

merupakan produk semir sekaligus lotion untuk kerajinan bahan kulit. baik sofa kulit asli ataupun sintetis seperti sofa kulit oscar  dapat dirawat dengan biopolish leather care. produk yang satu ini merupakan produk ramah lingkungan dengan bahan alami.

Biopolish Leather Care tidak seperti pada produk perawatan kerajinan kulit pada umumnya yang menggunakan bahan naftalena atau stoddart. biopolish menggunakan beeswax alami dan berbagai natural oil untuk menjaga dan melindungi sofa kulit oscar.
Untuk Membeli Biopolish Leather Care Baca Selengkapnya